Rabu, 05 Desember 2012

AUTOANALYZER, BLOOD GAS ANALYZER, DENSITOMETER



Adalah alat yang memiliki presisi tinggi dan mudah digunakan dan digunakan untuk mengotomatisasi pemeriksaan kimia basah tradisional.Instrumen ini diciptakan tahun 1957 oleh Leonard Skeggs, PhD dan dikomersialisasikan oleh Perusahaan Technicon Jack Whitehead. Aplikasi pertama adalah untuk analisis klinis, tetapi metode untuk analisis industri segera diikuti. The autoanalyzer sangat mengubah karakter laboratorium pengujian kimia dengan memungkinkan peningkatan yang signifikan dalam jumlah sampel yang dapat diolah. Desain baru berdasarkan memisahkan aliran terus mengalir dengan gelembung udara semua tapi dieliminasi lambat, ceroboh, dan metode kesalahan pengguna rawan analisis. Ini satu instrumen sendirian mengubah konsep hari per sampel untuk pola pikir bahwa ratusan, atau bahkan ribuan, tes yang mungkin per hari. Technicon menjual bisnisnya ke Revlon pada tahun 1980 yang kemudian dijual perusahaan untuk memisahkan klinis (Bayer) dan (Bran + Luebbe - sekarang SEAL Analytical) industri pembeli pada tahun 1987. Pada saat itu, aplikasi industri menyumbang sekitar 20% dari CFA mesin dijual.Pada tahun 1974 Ruzicka dan Hansen dilakukan di Denmark dan Brasil percobaan awal pada teknik kompetitif, bahwa mereka disebut Analisis Arus Injeksi (FIA). Sejak saat itu teknik menemukan penggunaan di seluruh dunia dalam aplikasi penelitian dan rutin, dan selanjutnya dimodifikasi melalui miniaturisasi dan mikro dengan mengganti aliran kontinu dengan aliran komputer diprogram dikontrol. (Lihat Injection Sequential dan Lab-on-katup teknologi).
Jenis autoanalyzer berdasarkan cara kerjanya :
}  CFA (Continuos Flow Analyzer)
Prinsipnya, gelembung udara membawa sampel ke tiap ruangan pemeriksaan dalam mesin untuk kemudian dianalisa. Metode ini bisa ddipercaya untuk memeriksa 90 sampel per jam. Meskipun pada saat melewati batas kuota pemeriksaan per jam dapat meningkatkan cross contamination
}  FIA (Flow Injection Analyzer)
Prinsip kerjanya, tiap sampel dilarutkan dalam pelarut masing masing untuk kemudian dimasukkan kedalam mesin. Udara tidak mengambil peran dalam sistem ini. Bagian dari sampel dimasukkan kedalam ruang pemeriksaan untuk kemudian diperiksa. Meskipun sistem ini memilii berbagai macam keterbatasan namun sistem ini memberi jalan kepada produsen untuk memperkecil ukuran autoanalyzer

KOMPONEN AUTOANALYZER
}  Sampler
Memasukkan sampel pada reagen dari analytical cartridge secara otomatis menggunakan sebuah probe yang otomatis bergerak diantara sampel dan cairan pencuci dengan interval waktu yang tepat.  Sampel ditampung pada tabung atau sample cups.
}  Micropump
Memindahkan sampel dan reagen bersama kedalam anlalytical cartridge menggunakan gerak peristaltic yang dihasilkan oleh pump tersebut.

}  Cartridge Base & Analytical Cartridge
Cartridge base adalah tempat untuk Analyticasl Cartridge. Fungsinya adalah untuk mengatur suhu dengan digital heat controller.
Analytical Cartridge adalah cartridge yang diatur khusus yang digunakan untuk berbagai macam pemeriksaan
Kedua instrumen ini memiliki:
Glass mixing coils and fittings
Heath bath
Dialyzers
Phase separator
Flowcell

}  Docking Photometer base
Instrumen ini menyediakan arus listrik DC yang teratur yang mampu menyuplai 3 buah fotometer dengan kebutuhan 305A. Instrumen ini menyediakan sumber cahaya kepada fotometer.

}  Digital Detector
Digital Detector mengukur absorbance dari produk berwarna yang dihasilkan oleh reaksi antara sampel dan reagen. Digital detector ini mengubah sinyal dari absorbance tersebut menjaddi sinyal elektronik digital.
Digital detector menggunakan wavelength filter dan flowcell yang mudah untuk diubah.

}  Data Acquisition system
Menyediakan hardware control dan “data reduction” dari 8 detector secara simultan. Ini merupakan aplikasi yang terintegrasi dengan windows.

}  Surfactants
Menurunkan tegangan permukaan dari “flow stream” dam menurunkan tekanan balik dari analyzing cartridge. Ini membuat bubble injection dan fluid flow untuk mengalir secara lembut dan lancar.

CARA KERJA :
}  Sehari sebelum digunakan:
  1. Pastikan cartridge yang akan digunakan benar untuk pemeriksaan yang akan digunakan. Periksa selang pada pump, pastikan kondisinya bagus.
  2. Cek ketersedian reagen dan waktu kadaluarsa. Periksa juga Cartridge yang berisi reagen untuk metode khusus.
  3. Buat Calibrants
  4. Persiapkan sampel

}  Prosedur pengoperasian
  1. Nyalakan power supply
  2. Siapkan “startup/shutdown solution” dan isi cairan pencuci sampel
  3. Kunci tempat pump. Nyalakan pump utama dan pump auxiliary
  4. Pada komputer buka program Data Acquisition system
  5. Setelah memompa startup solution selama 5-10 menit letakan tabung dengan chemwash pada posisi rak ke 20. Set timer 10 menit. Pada DAS pilih System > Clean System
  6. Setelah 10 menit timer berhenti, cuci reagent straw dengan DI H2Olalu pompa kembali startup solution. Biarkan proses pencucian berlangsung selama 20 menit.
  7. Pada DAS pilih configuration yang sesuai pada toolbar. Masukkan nama dari pemeriksaan klik OK
  8. Pastikan reagen cukup
  9. Setelah 20 menit proses pencucian, secara visual lihat adanya aliran yang baik. Pola gelembung pada mixing coil seharusnya seragam dan mengalir dengan lancar melewati cartridge
  10. Cek baseline signal dengan cara pilih Options>Display signal all kemudian pilih Options>zero signal all. Pastikan bahwa sinyal datar dan halus.
 BLOOD GAS ANALYZER
Yaitu alat yang digunakan untuk menentukan konsentrasi gas yang ada di dalam darah seperti CO2 dan O2, mengukur pH dan mengukur elektrolit seperti potasium, natrium, zat kapur serta klorid.
 
KOMPONEN BLOOD GAS ANALYZER

      Ion Selective Electrode modules
      Reagent chambers
      Humidifier wells
      Sample Input port
      Peristaltic Pump
      Waste module



STANDAR ELEKTRODA
      pH modules
Memproduksi berbagai tingkatan keluaran yang sebanding dengan pH sampel  yang sedang dianalisa
       pCO2 modules
Memproduksi  voltase yang sebanding dengan konsentrasi  CO2  pada sampel.
       pO2 modul
Menghasilkan  voltase yang sebanding dengan konsentrasi O2 pada  sampel.
       Acuan Electroda
Menyediakan potensial elektrik yang konstan dan stabil (756mV) yang digunakan sebagai petunjuk untuk mengukur potensial elektrik yang diproduksi oleh setiap pengukuran elektroda.
      Heater menjaga/mempertahankan  standar elektroda pada suhu 370C
       Sensor suhu Menunjukan temperatur ketika suhu turun atau naik 2 derajat di atas 370C
       Udara Alir detector Berada  di tempat masuk atau keluar dari standar elektrooda. Memeriksa adanya udara atau cairan di dalam tabung sampel.
ü  Sumber cahaya menghasilkan sinar yang akan melewati tubing ke fotodetektor
ü  Fotodetektor dimonitor oleh uP yang memonitor detector udara/cairan jadi dapat mendeteksi pompa peristaltic ketika mulai atau berhenti.
REAGEN STANDAR
      Tempat reagen standar dari dua larutan digunakan untuk mengkalibrasi pH eleektroda dan larutan pencuci.
      Ada dua larutan yang bisa digunakan untuk mengkalibrasi pH elektroda selama proses kalibrasi
      Larutan pencuci digunakan untuk mencuci sampel setelah dianalisis.
PELEMBAB UDARA
      Digunakan untuk menjenuhkan gas yang akan digunakan untuk mengkalibrasi elektroda pO2 dan pCO2 dengan air.
TEMPAT SAMPEL
      Adalah tempat dimana sampel dimasukkan untuk dianalisis.
POMPA PERISTALTIK
      Masukkan reagen dan sampel melalui tubing ke dalam standar elektroda di luar botol pencuci.
      Cairan akan dihisap ke dalam analiser ketika tubing ditekan oleh pompa roller. Ini terjadi karena terjadi tekanan pada roler kepada tubing.
PEMBUANGAN
      Kumpulkan limbah setelah analisis. Hal ini harus dilakukan secara rutin
Keterangan:
      Tempat pembuangan berisi darah. Buang limbah di tempat sampah biohazaard. Jangan buang limbah pada tempat yang kering.

DENSITOMETER

Densitometer adalah alat yang didesign untuk mengukur denstitas optik. Densitometer bisa digunakan untuk mengukur densitas tinta printer atau densitas optic sebuah film

MACAM-MACAM DENSITOMETER
¢  Densitometer transmisi adalah sebuah cara untuk membaca sinar yang melewati objek transparan oleh sel fotoelektrik atau detector artinya sinar yang ditransmisikan melalui objek.
¢  Densitometer refleksion adalah sebuah cara untuk membaca sinar yang direfleksikan oleh permukaan objek oleh sel fotoelektrik atau detector
Komponen
·         Sumber cahaya yang stabil
·         Optik untuk memfokuskan sinar agar sinar jatuh tepat pada sampel
·         Penyaring untuk menentukan respon spectral unit
·         Detector untuk membaca sinar yang direfleksikan
·         Amplifier logarithmic
·         Layar display


CARA KERJA
  Sinari sampel  dari dari sudut 900 dan pembacaan terlihat pada sudut 450 dari permukaan sampel untuk menghindari efek glossy
  Lalu hasil pembacaan refleksi terbaca oleh detector penyaring kemudian dikonversi menjadi suatu fungsi logaritma yang bisa diperbesar dan ditampilkan pada display. 






 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar